Gambar di samping ini merupakan satu bagian dari pola “asa no ha”. Bagaimana memindahkan segitiga sama kaki 1 hanya sekali agar berimpit dengan a , b , dan c ?
Jawaban
a. Geser paralel sehingga titik puncak B bertumpuk dengan titik puncak A, dan titik pincak C bertumpuk dengan titik puncak O
b. putar dengan titik puncak B sebagai poros, sehingga titik puncak C bertumpuk dengan titik puncak O
c. lipat dengan segmen garis OC sebagai garis lipatannya