Tahukah kamu bahwa gula pasir dibuat dari tebu melalui proses penggilingan? Di Indonesia pembuatan gula pasir umumnya dilakukan di pabrik gula melalui proses penggilingan. Selain gula pasir, di masyarakat Indonesia juga sering menggunakan gula aren atau gula lontar. Samakah cara membuatnya dengan gula pasir? Tahukah kamu bagaimana proses pembuatannya? Carilah informasi bagaimana cara membuat gula kelapa atau gula lontar!
Jawaban
cara pembuatan gula aren berbega dengan pembuatan gula pasir.cara membuat gula lontar= 1.mengambil air nira dari pohon aren/ kelapa.2. air nira kemudian di masak hingga mendidih dan berwarna coklat. 3. kemudian setelah matang hasilnya tadi dicetak dan ditunggu hingga mengeras.