Bagaimana pendapatmu tentang komitmen NKRI harga mati ditinjau dari sejarah lahirnya bangsa Indonesia?
Jawaban
Ditinjau dari sejarah lahirnya bangsa indonesia, komitmen nkri harga mati merupakan satu hal yang wajib dihargai mengingat pengorbanan para pejuang. Mengganti nkri maupun ideologinya dengan ideologi asing sama saja artinya dengan mengabaikan perjuangan para pahlawan di masa lalu.